Waduh, Arsenal Juga Kehilangan Koscielny
Editor Bolanet | 5 November 2015 12:09
Tak heran jika bek asal Prancis itu lantas hanya duduk di bangku cadangan selama 90 menit, kala duet Per Mertesacker dan Gabriel Paulista kewalahan menghadapi serangan bertubi-tubi dari Bayern, menurut laporan yang diturunkan oleh London Evening Standard.
Cedera Koscielny tentu bakal membuat Arsene Wenger pusing tujuh keliling. Pekan lalu saja, ia sudah dipastikan kehilangan Alex Oxlade-Chamberlain dan Theo Walcott, yang sama-sama mengalami cedera di Piala Liga. Belum laga soal Hector Bellerin, yang oleh sang manajer disebut tak bakal tampil di duel melawan Tottenham akhir pekan ini.
Kondisi Arsenal terasa makin parah, meski kompetisi baru memasuki bulan November, karena mereka sebelumnya juga mendapatkan pukulan berat dengan cedera yang menimpa Aaron Ramsey, Jack Wilshere, dan Danny Welbeck.
Laman Premier Injuries bahkan mengklaim cedera Arsenal memiliki angka tertinggi dibanding tim lainnya, dalam 11 dari 12 musim terakhir!
The Gunners sendiri kini tengah berada di peringkat dua klasemen Premier League dengan poin yang sama dengan Manchester City. Mampukah Wenger memutar otak dan membuat timnya keluar dari situasi sulit? [initial]
(les/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






