Wah, Mourinho Ternyata Ingin Jadi Teman Wenger
Serafin Unus Pasi | 26 April 2018 15:42
Bola.net - - Sebuah fakta mengejutkan datang dari Jose Mourinho. Manajer Manchester United itu mengutarakan bahwa ia ingin sekali memiliki hubungan yang baik dengan manajer Arsenal, Arsene Wenger.
Kisah Wenger dan Mourinho sendiri bisa dikatakan tidak pernah akur. Kedua pelatih top itu tidak jarang beradu mulut di sesi konferensi pers mereka, bahkan mereka juga pernah terlibat kontak fisik di lapangan.
Namun musim depan, para penggemar sepakbola kemungkinan besar tidak akan melihat pertikaian Mourinho dan Wenger lagi. Pasalnya manajer asal Prancis itu sudah mengumumkan untuk mundur dari jabatannya sebagai pelatih Arsenal.
Mourinho sendiri mengakui bahwa ia sebenarnya ingin memiliki hubungan yang baik dengan sang rival. Jika dia [Wenger] menghormati saya setidaknya 50% dari apa yang saya hormati dari dia, maka kami bisa menjadi teman di masa depan, ujar Mourinho kepada Sky Sports.
Saya memiliki banyak rasa hormat untuknya. Namun realitasnya adalah ketika dia di Arsenal, dia adalah juara dan ketika saya datang ke negara ini di tahun 2004 untuk merebut gelar juaranya.
Itulah sepakbola, namun pada akhirnya saya sangat menghormatinya. Saya mencoba untuk menunjukan itu di beberapa tahun terakhir bahwa saya sudah tidak memiliki masalah dengan siapapun di tahapan karir saya saat ini.
Saya sendiri menyesalkan kepergiannya, karena setelah Sir Alex memutuskan pergi, maka ikon besar Premier League lainnya juga harus pergi. tutup manajer asal Portugal tersebut.
Baca Juga:
- Gabung Arsenal, Enrique Minta Dibelikan Pemain Ini
- Ini Momen Terbaik Sanchez Selama Berada di MU
- Ini Beda Arsenal dan MU Di Mata Sanchez
- Ditinggal Wenger, Arsenal Diharapkan Tidak Ikuti Jejak MU
- Tidak Akan Ada Fergie dan Wenger Baru di Sepakbola Modern
- Ini 5 Kesalahan Jose Mourinho di MU Musim Ini, Setuju?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






