Wenger Angkat Bicara Soal Pembelian Mahal MU pada Martial
Editor Bolanet | 3 September 2015 00:35
Di detik-detik akhir bursa transfer, MU mengumumkan meresmikan Martial sebagai pemain baru. Klub Premier League tersebut mencapai kesepakatan dengan AS Monaco soal transfer Martial setelah menebusnya dengan harga 36 juta poundsterling. Kabar ini juga sampai di telinga Wenger.
Apa yang terjadi kemarin malam dengan Monaco, yang menjual Martial ke Manchester United, saya juga mendengar, ucap Wenger pada beIn Sport.
Martial mencetak 11 gol di liga Championship Prancis. Martial memiliki talenta besar. Dia baru berusia 19 tahun. Maka investasi yang dilakukan pun terbilang besar, sebut pelatih yang pernah menangani AS Monaco era 90-an tersebut. [initial]
Sudah Baca Ini?
- Martial: Wajar Jika Rooney Tak Kenal Saya
- Martial Ingin Main di Tengah, Tapi Harus Siap di Posisi Lain
- Transfer Gagal, MU Akan Perpanjang Kontrak De Gea
- Inilah Sebab John Obi Mikel Gagal Tinggalkan Chelsea
- Hazard: Saya Tidak Bisa Seperti Messi dan Ronaldo
- Ada Van Gaal, Jangan Harap MU Datangkan Pemain Bintang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








