Wenger Belum Bisa Pastikan Kondisi Kejiwaan Koscielny
Editor Bolanet | 20 November 2015 23:16
Seperti yang diketahui, Jumat pekan lalu tragedi berdarah terjadi di Paris, ketika sejumlah teroris melakukan aksi penembakan dan bom bunuh diri di sejumlah titik di kota Paris. Ratusan korban jiwa melayang dalam insiden tersebut.
Seluruh penjuru Prancis pun berduka, dan demikian pula dengan Koscielny. Bahkan defender 30 tahun tersebut tampil tak fokus ketika membela Prancis lawan Inggris di laga uji coba tengah pekan kemarin.
Akhir pekan ini, Arsenal akan bertandang ke markas West Brom. Wenger pun ditanya terkait kondisi terkini Koscielny. Namun ia mengaku masih belum tahu apakah defendernya itu masih syok akibat insiden tersebut atau tidak.
Saya akan berbicara dengannya. Ini adalah laga yang besar bagi kami. Saya belum berbicara dengannya, namun saya akan akan melakukannya untuk melihat apakah ia sudah benar-benar pulih dan fokus lagi, terang Wenger pada Arsenal.com. [initial]
Baca Juga:
- Ada Barcelona, Arsenal Tak Jadi Minati Florenzi
- Arsenal Siap Adu Fisik Lawan West Brom
- Arteta: Sanchez, Ozil & Cazorla Jadi Pembeda Bagi Arsenal
- Aubameyang Janji ke Reus Takkan ke Barcelona
- Legenda Arsenal Sebut Chelsea Wajib Menang atau Tamat
- Batal Sunting Miss Turki, Ozil Kembali ke Pelukan Mandy Capristo
- Barcelona Tak Buru-buru Gaet Nolito
- James Klaim Cech Seorang Takkan Buat Arsenal Juara
- Pires Nilai Kans Juara Arsenal Cukup Besar
- Pires: Wenger Bisa Relakan Liga Champions Demi Premier League
- Data dan Fakta Premier League: West Bromwich vs Arsenal
- Prediksi West Brom vs Arsenal 21 November 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






