Wenger: Deby Bisa Menjadi Pertandingan Yang Spektakuler
Editor Bolanet | 6 Februari 2015 17:57
Pertandingan yang akan di gelar di White Hart Lane ini akan menjadi pertandingan ke 700 Wenger di pentas Premier League. Selain itu pertandingan ini nantinya akan menjadi pertemuan ke 45 melawan Spurs.
Pada pertemuan pertama di Emirates Stadium lalu, kedua tim hanya bermain imbang 1-1. Wenger pun menegaskan bahwa kandang Spurs bukan menjadi masalah bagi timnya untuk menampilkan performa terbaik.
Dalam derby terkadang faktor tuan rumah tidak terlalu signifikan karena hanya ada komitmen yang tinggi, kecepatan tinggi dan kami hanya fokus pada kualitas permainan dan performa kami, tidak masalah di mana pun kami bermain. Besok kami akan melakukan hal yang sama, beber Wenger di situs resmi klub.
Tentu saja [derby begitu spesial] karena kedua tim berjuang sangat keras untuk berada di puncak klasemen. Ini bisa menjadi pertandingan yang spektakuler.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











