Wenger Jamin Posisi Striker untuk Welbeck
Editor Bolanet | 11 September 2014 11:46
The Telegraph melaporkan bahwa mantan pemain Manchester United itu akan berlatih bersama rekan barunya di Arsenal untuk pertama kalinya hari ini.
Pemain berharga 16 juta poundsterling itu tengah berada dalam form terbaik usai mencetak dua gol untuk Inggris di laga kualifikasi Euro 2016 melawan Swiss awal pekan ini.
Masih dari laporan yang sama Welbeck dikabarkan sudah mendapat kabar dari Wenger via telepon, bahwa ia akan mendapat kesempatan untuk membuktikan kemampuan terbaiknya sebagai seorang striker, menyusul cedera parah yang dialami oleh Olivier Giroud.
Manchester City akan menjadi lawan Arsenal di Emirates Stadium akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












