Wenger Klaim Cedera Buat Arsenal Kehilangan Trofi
Editor Bolanet | 29 April 2014 11:42
The Gunners sempat jadi pemimpin klasemen sementara hingga pertengahan musim, namun mereka pada akhirnya terpeleset ke peringkat empat menyusul cedera yang dialami oleh beberapa pemain kunci seperti Theo Walcott, Jack Wilshere dan Aaron Ramsey.
Saya tidak ingin beralasan terkait absennya Aaron Ramsey, namun kami kalah jumlah pemain dalam satu periode dan saya pikir hal tersebut akan mengganggu kesempatan tim manapun (untuk menjadi juara-red), tutur Wenger pada reporter.
Kami akan senang andai liga berjalan lebih lama. Kami ada di puncak klasemen namun kehilangan terlalu banyak pemain di fase krusial musim ini, pungkasnya.
Arsenal baru saja menang 3-0 atas di pertandingan yang digelar dini hari tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04