Wenger: Ozil Memang Mirip Bergkamp
Editor Bolanet | 13 September 2013 21:35
Ozil sudah menjadi pesepakbola terkenal di Real Madrid sebelum pindah ke Emirates Stadium. Secara statistik, Ozil bahkan bisa disebut sebagai raja assist Eropa selama berkarier di Santiago Bernabeu.
Karenanya, banyak fans Arsenal yang berharap Ozil bisa menjadi seperti legenda mereka, Dennis Bergkamp. Arsene Wenger mengatakan bahwa perbandingan itu memang layak diberikan kepada Ozil.
Ozil dan Bergkamp memang pantas dibandingkan. Mereka bermain di posisi yang sama dan mereka sama-sama datang ke Arsenal ketika sudah terkenal di klub besar. Ozil tidak gagal di Madrid, seluruh dunia menganggapnya sebagai sebuah kesuksesan, jelas Wenger.
Sebagai catatan, Bergkamp datang ke Arsenal dari pada 1995. Ia menjadi salah satu pilar Arsenal yang sempat menjadi kekuatan dominan di Inggris di bawah asuhan Wenger. (itv/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








