Wenger: Pemain Diving Harus Dihukum
Editor Bolanet | 31 Desember 2014 10:34
Pelatih asal Prancis tersebut percaya bahwa tren saat ini para pengadil begitu mudah memberikan hukuman kepada pelaku diving. Namun diungkapkannya, keputusan para pengadil terkadang tak jelas saat memutuskan pemain melakukan diving atau tidak.
Kita harus menghukum pelaku diving setelah pertandingan. Masalahnya adalah, untuk memutuskan kapan itu jelas atau tidak, terkadang tak jelas, ujarnya.
Harus ada panel ahli untuk menentukan dan yang paling cocok untuk ini adalah orang dengan pengalaman dalam pertandingan. Mereka harus menghukum hanya kasus-kasus jelas. Satu-satunya cara untuk menghentikan pemain diving adalah dengan membuat mereka merasa bahwa bila mereka diving, akan ada hukuman, tandasnya.
Pernyataan Wenger tersebut terlontar usai pelatih Chelsea, Jose Mourinho mengklaim bahwa ada konspirasi dari wasit yang menilai para pemain The Blues terjatuh di kotak penalti karena diving.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







