Wenger Sebut Sanchez Tak Punya Rasa Takut
Editor Bolanet | 9 Juli 2015 21:07
Aksi panenka ditunjukkan Sanchez saat mengeksekusi tendangan penalti melawan Argentina. Berkat gol tersebut, Chile sukses menekuk Argentina dan menang 4-1 lewat adu penalti di partai puncak.
Aksi tersebut rupanya mendapat pujian dari pelatihnya di , Arsene Wenger. Menurut Wenger, aksi penenka tersebut menunjukkan bahwa memiliki mental yang kuat dan tidak takut pada apapun.
Mereka cukup nyaman dengan memliki keunggulan ketika ia mengambil penalti tapi aku sedikit khawatir karena ia pernah sekali gagal dengan kita, urai Wenger kepada Daily Star.
Dia menunjukkannya lagi bahwa dia tidak takut pada apapun. Dia mengambil bola dan di chip ke arah penjaga gawang. Itu cukup berani, puji Wenger.
Ini merupakan prestasi bersejarah dan ketika Anda seorang pemain sepak bola, Anda ingin melakukan itu, jadi saya sangat senang untuknya. pungkas sang Profesor. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04