Wenger: Sudah Sepekan Saya Tak Lihat Ozil
Rero Rivaldi | 4 Januari 2017 09:55
Bola.net - - Arsene Wenger mengakui bahwa ia tidak pernah lagi melihat Mesut Ozil di dalam sepekan terakhir, setelah pemain Jerman sekali lagi absen dari pertandingan karena mengalami sakit.
Ozil tidak hadir di tim ketika Gunners menang atas Crystal Palace dan ia kembali absen kala mereka bermain imbang 3-3 melawan Bournemouth di Dean Court semalam.
Pemain berusia 28 tahun memainkan peran krusial di tim London Utara musim ini, mencetak lima gol di liga, namun manajer Arsene Wenger mengkonfirmasi bahwa bintangnya masih belum dalam kondisi baik.
Pria Prancis bahkan mengaku tidak ingat kapan terakhir kali ia melihat Ozil berlatih, mengingat sang pemain harus terus beristirahat untuk memulihkan kondisinya.
Ketika ditanya mengenai absennya Ozil, Wenger mengatakan di Sky Sports sebelum pertandingan semalam: Itu adalah keputusan yang mudah. Saya tidak pernah lagi melihatnya sejak sepekan. Dia masih ada di tempat tidur.
Arsenal sendiri masih duduk di peringkat empat klasemen Premier League hingga kini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








