Wenger Tertarik untuk Latih Tim Nasional
Asad Arifin | 14 November 2017 21:06
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger mengakui bahwa sebenarnya dirinya juga ingin jadi pelatih untuk tim nasional. Tapi, untuk saat ini, Wenger mengaku masih mampu dan punya energi untuk melatih klub.
Menurut Wenger, melatih klub dan tim nasional punya sebuah tantangan dan sensasi yang berbeda. Di klub, seorang pelatih akan terlibat dalam intensitas dan menyusun program setiap hari. Hal ini berbeda dengan timnya.
Dan, Wenger merasa bahwa melatih klub masih jadi prioritasnya untuk saat ini.
Mungkin saya akan melakukan itu pada tahap tertentu dalam karir saya. Saya tidak akan selalu memiliki kekuatan fisik untuk bekerja setiap hari. Jadi mungkin saja [akan melatih timnas], ucap Wenger.
Saat ini, Wenger sudah berusia 68 tahun. Tentu saja bukan usia yang muda. Tapi, ia masih mampu menyesuaikan diri dengan padatnya jadwal yang dihadapi oleh Arsenal.
Pelatih asal Prancis melihat bahwa melatih sebuah tim nasional dan bermain di Piala Dunia akan menjadi tantangan yang menarik. Tapi, lagi-lagi ia mengaku bahwa selama fisiknya masih mampu untuk melatih klub, maka ia tidak akan berpaling melatih timnya.
Ya, itu [tampil di Piala Dunia] memang menggoda. Tentu saja saya ingin mencobanya. Saya akan terikat dengan sepakbola sepanjang hayat, tapi tidak tahu dalam peran seperti apa, tutup Wenger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







