Wenger Yakin Skuat Arsenal Punya Sesuatu yang Spesial
Ari Prayoga | 10 Mei 2018 23:23
Bola.net - - Manajer Arsenal, Arsene Wenger mengaku dirinya masih yakin akan potensi luar biasa yang dimiliki skuat asuhannya saat ini.
Arsenal dipastikan finis di peringkat enam Premier League musim ini. Wenger sendiri sudah memutuskan untuk meninggalkan posisinya sebagai manajer usai musim berakhir.
Namun Wenger tetap yakin bahwa skuat The Gunners ini punya sesuatu yang spesial dan ia pun berharap hal tersebut bisa ditunjukkan pada musim depan dengan manajer baru.
Sikap para pemain semalam luar biasa. Mereka fantastis, puji Wenger terlepas dari kekalahan 1-3 kala bertandang ke markas Leicester City semalam seperti dikutip Sportsmole.
Ada ikatan spesial di tim ini. Ada sesuatu yang spesial menunggu untuk muncul. Semoga hal itu akan muncul pada musim depan, lanjutnya.
Arsenal akan mengakhiri musim dengan melawat ke kandang Huddersfield akhir pekan ini. Namun The Gunners membawa catatan negatif, yakni selalu kalah dalam tujuh laga tandang di Premier League pada 2018 ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







