Wilkins: United Seharusnya Beli Hummels dan Khedira, Bukan Di Maria
Editor Bolanet | 29 Agustus 2014 17:45
Menurut Wilkins Setan Merah saat ini harus memperkuat skuatnya dengan membeli defender dan gelandang bertahan yang berkelas. Oleh karena itu seharusnya dana pembelian Di Maria bisa untuk mendatangkan dua pemain sekaligus seperti Mats Hummels dan Sami Khedira.
Mereka sudah lebih dulu memasang atap sebelum pondasi rumah. Saya rasa mereka tidak bijak mengeluarkan 60 juta pounds untuk Di Maria, ujarnya kepada talkSPORT.
Kenapa mereka tidak lebih dulu membayar 35 juta pounds untuk Hummels? Kita semua tahu Dortmund sebagus apapun mereka juga menjual pemainnya. Ambil Hummels dan duetkan dengan Phil Jones. Kemudian dapatkan Khedira dengan 25 juta pounds. Ini uang 60 juta pounds anda dan tim anda sudah terlihat solid.
Winger asal berusia 26 tahun itu nantinya bakal bertahan di Old Trafford selama lima tahun ke depan dan akan mengenakan nomor punggung tujuh. (ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









