Willian Antusias Dengan Racikan Taktik Maurizio Sarri
Serafin Unus Pasi | 7 Agustus 2018 13:00
Bola.net - - Winger Chelsea, Willian mengaku sudah tidak sabar untuk menjalani musim baru bersama Chelsea. Willian percaya permainan Chelsea akan sangat berbeda di bawah asuhan Maurizio Sarri.
Pada musim panas ini Chelsea memutuskan untuk menyudahi kerja sama mereka dengan Antonio Conte. Sebagai gantinya mereka merekrut mantan pelatih Napoli, Maurizio Sarri sebagai juru taktik baru mereka.
Sarri sendiri sepanjang tur pra musim Chelsea kali ini menurunakn taktik permainan yang berbeda dengan yang diusung oleh Antonio Conte sebelumnya. Sarri lebih mengutamakan umpan-umpan pendek cepat yang disebut masyarakat sebagai Sarri Ball.
Willian sendiri percaya bahwa taktik Sarri itu akan membuat permainan Chelsea semakin atraktif. Sarri adalah manajer yang sangat suka memainkan sepakbola cantik, ujar Willian kepada Goal International.
Seperti apakah prospek taktik Sarri di mata Willian? Baca komentar selengkapnya di bawah ini.
Gaya Bermain Berbeda

Kami baru saja bekerja bersama Sarri namun sejak hari pertama kami tahu betul dia memiliki gaya bermain yang khas.
Sarri adalah manajer yang ingin memulai permainan dari lini belakang. Dia sangat menyukai sepakbola yang indah, sehingga gaya bermain ini akan menjadi aspek yang penting bagi tim kami.
Butuh Waktu

Sarri adalah manajer yang memiliki filosofi permainan yang mirip dengan filosofi Manchester City nya Pep Guardiola.
Manchester City sudah bermain beberapa tahun di bawah asuhan Guardiola dan mereka sudah beradaptasi dengan gaya bermainnya. Mereka juga sudah tahu apa yang harus mereka lakukan di atas lapangan, sementara kami masih baru memulainya bersama Sarri. tandasnya.
Tebus Kekalahan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







