Willian: John Terry Akan Tinggalkan Chelsea
Editor Bolanet | 11 Februari 2016 05:57
Namun nasib Terry sepertinya tidak akan lama lagi di . Pihak klub memutuskan untuk tidak memperpanjang kontrak sang kapten.
Willian juga menyayangkan karena Terry harus meninggalkan Chelsea musim depan. Willian menyebut bahwa Chelsea memang kemungkinan besar tidak akan memperpanjang kontrak Terry.
Saya sebenarnya ingin John Terry bisa bersama kami lebih lama. Tapi sayangnya, sepertinya dia tidak akan bisa terus bersama kami sebagai pemain Chelsea. Pihak klub sepertinya tidak akan memperpanjang kontraknya. Saya cuma bisa mendoakan yang terbaik sepanjang sisa kariernya, urai Willian kepada Squawka.
Chelsea memang memiliki kebijakan yang sangat ketat mengenai pemain senior. Pemain yang sudah berusia di atas 30 tahun hanya akan bisa mendapatkan kontrak maksimal satu tahun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 05:26
-
Enzo Maresca Ungkap Simpati untuk Ange Postecoglou Usai Dipecat Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:58
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Nonton BRI Super League 2025/26: Arema FC vs Borneo FC Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:13
-
Gilardino Paham Kuatnya AC Milan, Tapi Pisa Datang Bukan untuk Menyerah
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:01
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








