Wilshere: Jangan Pernah Ragukan Karakter Arsenal
Editor Bolanet | 25 Desember 2012 16:50
Kritik banyak dilayangkan pada skuad Arsene Wenger terutama setelah mereka disingkirkan tim League Two, Bradford City di ajang Capital One Cup. Namun Wilshere menyebut jika determinasi yang mereka tunjukkan lewat kemenangan di beberapa laga terakhir sudah membungkam para kritikus yang semula meragukan mereka.
Kami tak pernah meragukan karakter kami. Orang boleh meragukannya, namun kami tak pernah. Kami tahu kami punya skuad hebat, ada spirit tim yang kuat di sini dan itu sudah nampak di atas lapangan, ujarnya pada situs resmi Arsenal.
Wilshere paham betul jika tantangan di sejumlah laga ke depan sudah menanti - menjamu serta menantang , dan mereka butuh hasil bagus untuk tetap menjaga kepercayaan.
Namun ia yakin Arsenal bisa dan harus melakukannya, terutama karena mereka punya libur sepekan akibat mundurnya laga Boxing Day kontra West Ham. Kami punya sepekan untuk memulihkan diri, jadi kami akan menikmati hari Natal ini dan berjuang lagi di akhir pekan, tegasnya. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










