Wilshere : Saya Iri Melihat Pemain Lain Bermain
Editor Bolanet | 21 Februari 2016 02:22
Gelandang 24 tahun ini memang tengah berurusan dengan cedera tulang kering semenjak awal musim ini. Akibatnya ia tidak bisa tampil di total 54 pertandingan di seluruh kompetisi bagi The Gunners.
Kepada BT Sports, Wilshere mengakui bahwa cedera yang ia derita membuatnya merasa frustasi selama musim ini. Cedera ini sangat sulit bagi saya, karena saya seorang pesepakbola. Saya tidak ingin hanya menonton pertandingan, namun saya ingin bermain di luar sana beber sang gelandang.
Saat saya sedang berada di Gym untuk memulihkan kondisi saya, saya melihat rekan-rekan saya akan bermain setiap pekannya. Kondisi ini sangat sulit bagi saya ucap gelandang berusia 24 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












