Wright Minta Xhaka Tak Rugikan Arsenal
Rero Rivaldi | 25 Januari 2017 09:20
Bola.net - - Legenda , Ian Wright, memperingatkan Granit Xhaka atas kartu merah yang ia terima pekan lalu di pertandingan melawan Burnley.
Xhaka mendapat kartu merah langsung dari wasit Jon Moss usai melakukan tekel dua kaki pada Steven Defour. Itu merupakan yang kesembilan bagi sang pemain di tiga musim terakhir, yang berarti pemain Swiss menjadi sosok dengan rekor kedisiplinan terburuk di Eropa.
Dan Wright memperingatkan pemain berusia 24 tahun untuk tidak terus mempertahankan reputasi tersebut.
Ketika anda melihat tekelnya, dia amat jauh dari bola. Dia hanya meluncur begitu saja. Saya kira dia tidak mencoba mencederai pemain seperti kelihatannya, namun itu berbahaya, tutur Wright di BBC.
Dia harus mulai memikirkan tentang itu.
Anda tak bisa sampai bermain dengan 10 orang, terutama di kandang di mana anda harus menang. Dia harus mulai belajar dari fakta bahwa semua orang terus menyorotinya dan dia ceroboh.
Xhaka sudah mengoleksi tiga kartu kuning dan dua kartu merah di 27 laga yang ia mainkan untuk tim London.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










