Xherdan Shaqiri Bertekad Rebut Tempat Reguler di Liverpool
Serafin Unus Pasi | 13 November 2018 15:40
Bola.net - - Sebuah tekad diutarakan oleh Xherdan Shaqiri. Gelandang serang Liverpool itu menegaskan bahwa ia akan berjuang sekuat tenaga untuk merebut posisi starter reguler di Skuat The Reds.
Shaqiri sendiri merupakan salah satu pemain yang bergabung dengan Liverpool pada musim panas ini. Ia diplot sebagai pelapis salah satu trio lini serang Liverpool musim lalu.
Perlahan tapi pasti, Shaqiri mulai merebut tempat inti di Liverpool. Ia sudah lima kali menjadi starter di tim Liverpool sejauh ini.
Shaqiri sendiri merasa senang dengan progressnya sejauh ini dan ia berharap bisa meraih jam bermain lebih banyak di masa depan. "Saya pikir pada akhirnya semua tergantung pelatih yang menentukan siapa yang bermain di setiap pertandingan," buka Shaqiri kepada Goal International.
Baca komentar lengkap sang winger di bawah ini.
Puaskan Pelatih
Shaqiri sendiri menegaskan bahwa jika ia ingin menjadi pemain reguler di Liverpool, maka ia harus bisa membuat Jurgen Klopp terkesan dengan kemampuannya di sesi latihan The Reds.
"Dia [Klopp] yang bertugas menentukan siapa yang bermain di setiap pertandingan, dan ia akan memilih tim yang ia rasa berada dalam kondisi yang bagus dan punya kans untuk memenangkan pertandingan."
"Jika akhirnya pelatih memutuskan saya bermain sejak awal laga, maka itu sangat bagus. Namun jika saya hanya dimainkan dari bangku cadangan, maka saya harus mencoba untuk memberikan dampak bagi tim saya."
Persaingan Ketat
Shaqiri juga mengakui bahwa untuk menjadi starter di Liverpool adalah tugas yang sangat berat. Alhasil ia harus menjaga level permainannya agar terus dipercaya oleh Klopp.
"Pada akhirnya hanya ada 11 pemain yang bisa menjadi starter dalam sebuah pertandingan dan kami memiliki tim yang besar berisikan pemain-pemain yang bagus."
"Semua orang harus menerima keputusan pelatih. Untuk sejauh ini segalanya berjalan dengan baik bagi kami dan kami berada di jalur yang tepat." tandasnya.
Tempel Ketat
Liverpool saat ini berada di peringkat 2 klasemen sementara EPL, tertinggal 2 poin dari sang pemuncak klasemen Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Main di Kandang, Bandung BJB Tandamata Target Sapu Bersih demi ke Final Four Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 09:16
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 22 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 08:23
-
Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Januari 2026, 08:00
-
Rapor Pemain Liverpool vs Marseille: Dominik Szoboszlai Cetak Gol Free Kick Cerdik
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:39
-
Man of the Match Juventus vs Benfica: Khephren Thuram
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:10
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





