Yaya: Persaingan EPL Musim Ini Akan Sangat Terbuka
Editor Bolanet | 31 Juli 2014 00:02
- Gelandang Manchester City, Yaya Toure, meyakini bahwa persaingan untuk merebut titel juara Premier League musim ini akan sangat terbuka dan diikuti lebih banyak klub.
Musim lalu, ada empat tim yang sempat bersaing merebut titel juara, yaitu , , dan City sendiri. Lalu, untuk musim ini, menurut Yaya, akan ada lebih banyak lagi tim yang akan bersaing untuk bisa menjadi yang nomor satu di Inggris.
Kompetisi Premier League juga bakal menjadi medan perang antara Chelsea, Manchester United, Arsenal, Tottenham dan Liverpool, tuturnya pada situs resmi klub.
Walau dirasa akan lebih berat dari tahun kemarin, namun Yaya tetap yakin bahwa City bakal kembali berjaya musim ini, terutama karena hadirnya sejumlah pemain baru di Etihad Stadium.
Saya rasa perebutan gelar juara musim depan akan berlangsung sangat terbuka. Kami tahu bahwa kami adalah tim yang akan diincar oleh tim-tim lain, namun kami yakin dan kami memiliki pemain-pemain baru yang fantastis. Saya harap tahun ini akan menjadi tahun yang sama (seperti tahun lalu), tandasnya. [initial]
(mcfc/dim)
Musim lalu, ada empat tim yang sempat bersaing merebut titel juara, yaitu , , dan City sendiri. Lalu, untuk musim ini, menurut Yaya, akan ada lebih banyak lagi tim yang akan bersaing untuk bisa menjadi yang nomor satu di Inggris.
Kompetisi Premier League juga bakal menjadi medan perang antara Chelsea, Manchester United, Arsenal, Tottenham dan Liverpool, tuturnya pada situs resmi klub.
Walau dirasa akan lebih berat dari tahun kemarin, namun Yaya tetap yakin bahwa City bakal kembali berjaya musim ini, terutama karena hadirnya sejumlah pemain baru di Etihad Stadium.
Saya rasa perebutan gelar juara musim depan akan berlangsung sangat terbuka. Kami tahu bahwa kami adalah tim yang akan diincar oleh tim-tim lain, namun kami yakin dan kami memiliki pemain-pemain baru yang fantastis. Saya harap tahun ini akan menjadi tahun yang sama (seperti tahun lalu), tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Kolarov Enggan Kembali ke Serie A
- Rangkaian Selamat Idul Fitri dari Pesepakbola Dunia
- United Kedatangan Van Gaal, Pellegrini Tak Grogi
- Titel Juara Tak Buat Pellegrini dan City Santai
- Lebih Percaya Diri, Jovetic Ingin Bertahan
- Duo Man City Ini Disarankan Hengkang ke Juventus
- Pellegrini Yakin Ini Saatnya Jovetic Bersinar
- Highlights ICC: AC Milan 1-5 Manchester City
- Pellegrini Bantah Sudah Tak Butuh Jovetic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 8 November 2025
Liga Inggris 8 November 2025, 08:30
-
Tantang Tottenham, Ruben Amorim Bawa 20 Pemain Manchester United ke London
Liga Inggris 8 November 2025, 07:00
-
Prediksi Manchester City vs Liverpool 9 November 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 21:04
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 8 November 2025
Bola Indonesia 8 November 2025, 10:30
-
49 Nama Diajukan ke Prabowo, Soeharto dan Gus Dur Masuk Daftar Prioritas Pahlawan Nasional?
News 8 November 2025, 10:04
-
Mau Menang di Kandang Tottenham, Tidak Cukup Bagi MU Hanya Main di 100%
Liga Inggris 8 November 2025, 10:00
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 8 November 2025
Liga Inggris 8 November 2025, 08:30
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20














