Young Masih Gelap Soal Masa Depannya di MU
Rero Rivaldi | 18 April 2017 15:40
Bola.net - - Ashley Young mengakui bahwa ia sama sekali tak tahu apa yang akan terjadi pada karirnya di Manchester United di masa mendatang.
Mantan pemain Inggris akan memasuki 12 bulan terakhir kontraknya di musim panas, dengan opsi perpanjangan kontrak setahun setelahnya.
Young sendiri sebelumnya sempat dikabarkan menarik minat Liga Tiongkok di musim dingin, namun ia memutuskan untuk bertahan di Old Trafford.
Namun hingga kini Young masih kesulitan mendapatkan kesempatan bermain di tim asuhan Jose Mourinho. Mantan pemain Inggris itu hanya membuat 12 kali penampilan sebagai starter di semua kompetisi.
Ada banyak kabar yang mengatakan saya akan ke Tiongkok. Selalu ada spekulasi ketika bursa dibuka dan anda tak bermain. Namun saya selalu katakan bahwa saya ingin bermain sebanyak mungkin. Apa yang bakal terjadi di masa depan - saya tak terlalu yakin, tutur Young menurut Daily Star.
Saya hanya konsentrasi untuk tiap laga dan ketika manajer memanggil, saya akan memberikan 100 persen. Saya hanya ingin bermain sesering mungkin hingga akhir musim. Fokus saya cuma ke situ, kita lihat apa yang akan terjadi.
Saya ingin meraih sukses. Saya terus bekerja keras. Kompetisi di dalam skuat membuat anda melakukan itu. Saya masih punya setahun kontrak, dan jika ada hal lain yang terjadi maka anda harus bicara dengan sang manajer.
Baca Juga:
- Mourinho Indikasikan MU Belanja Lagi di Musim Panas
- Darmian: United Ingin Tembus Semifinal Liga Europa
- Darmian Optimis Menatap Target Kembali ke Liga Champions
- Lampard: John Terry Bek Terbaik Sepanjang Sejarah
- John Terry Siap Lanjutkan Petualangan di Tiongkok
- Wenger Minta Arsenal Sapu Bersih Semua Laga Sisa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





