Zola Senang Ikatan Italia dan Chelsea Berlanjut
Afdholud Dzikry | 30 November 2016 09:45
Bola.net - - Mantan pemain Chelsea, Gianfranco Zola mengatakan dirinya senang dengan fakta The Blues kini dilatih pelatih asal Italia, Antonio Conte dan mampu tampil gemilang.
Italia dan Chelsea memang memiliki ikatan spesial sejak lama. Jauh sebelum Antonio Conte datang, The Blues telah memiliki aroma Italia dengan keberadaan eks pemain seperti Zola, Gianluca Vialli, Roberto Di Matteo, Carlo Cudicini hingga Christian Panucci.
Karena itu, kedatangan Conte ke Stamford Bridge disebut Zola seperti menjaga tradisi Italiano di sana. Terlebih, Conte mampu membawa The Blues berada di papan atas saat ini.
Antonio Conte mendapatkan apresiasi dari semua orang, termasuk di dalamnya opini publik, fans dan pelatih lain. Dia layak untuk itu karena dia adalah seorang yang bekerja sangat keras, ujarnya.
Saya senang melihat perpanjangan ikatan antara Chelsea dan Italia, yang berjalan baik dan membawa hasil yang baik pula, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















