AC Milan Konfirmasi Kedatangan Kalinic
Asad Arifin | 21 Agustus 2017 05:38
Bola.net - - AC Milan memberikan kode penyerang incaran Nikola Kalinic dalam waktu dekat ini akan segera bergabung. Hal tersebut diumumkan secara langsung oleh akun twitter resmi milik Rossoneri.
Kalinic memang menjadi buruan utama Milan pada saat ini. Penyerang asal klub Fiorentina ini diyakini akan menjadi aksi pamungkas Milan di bursa transfer musim panas. Kalinic didatangkan dari Fiorentina dengan nilai transfer yang diyakini mencapai angka 25 juta euro.
Di akun twitter resmi klub, Milan menulis 'NK, selamat datang di Milan'. Inisial NK dalam hal ini tentu saja merujuk pada Nikola Kalinic. Pasalnya, Milan juga menyertakan kode bendera Kroasia dalam cuitan tersebut. Kroasia tidak lain adalah negara asal Kalinic.
Media di Italia menyebut bahwa Kalinic akan datang ke Milan pada hari Senin (21/8) waktu setempat. Penyerang berusia 29 tahun akan menjalani tes medis lebih dahulu sebelum meneken beberapa dokumen kerja sama dengan Milan. Setelah itu, ia akan dikenalkan sebagai pemain baru Milan.
Kalinic adalah tipe penyerang idaman pelatih Vinncenzo Montella. Tidak hanya mencetak gol, Kalinic juga bisa membuka ruang dan punya kelihaian dalam hal mengolah bola. Dua musim merumput bersama Fiorentina, Kalinic sukses mencetak 27 gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







