Albertazzi: Torres Bersemangat Jalani Debut Milan
Editor Bolanet | 10 September 2014 01:03
Penyerang asal Spanyol tersebut didatangkan oleh Milan dari Chelsea dengan status pinjaman selama dua musim. Sayangnya, ia tak bisa melakoni debutnya kala Rossoneri bersua dengan Lazio di laga pembuka musim ini.
Namun, striker berusia 30 tahun itu berkesempatan untuk melakoni debutnya lawan Parma pada 15 September mendatang. Torres sendiri disebut sangat bersemangat untuk melakoni debutnya bersama Milan. Hal tersebut diungkapkan oleh rekan setimnya, Albertazzi.
Kami bekerja keras jelang laga lawan Parma, mengikuti instruksi Filippo Inzaghi dan staf-nya, ungkap bek 23 tahun itu pada Milan Channel.
Kami bisa berkonsentrasi dan penuh determinasi berkat sang pelatih. Saya bisa melihat Torres sudah sangat bersemangat. Saya bisa melihat hal tersebut dari gerakan-gerakannya yang penuh determinasi dan rasa lapar di sesi latihan, bebernya. [initial]
Baca Juga:
- 'Milan Tak Akan Perlakukan Torres Seperti di Chelsea'
- Inzaghi: Jangan Remehkan Torres
- Galliani Sebut Torres Bisa Lakukan Hal-hal Hebat di Milan
- Montolivo Beri Torres dan Bonaventura Kesempatan Beradaptasi
- Coco: Torres Adalah 'Nomor 9' Yang Sejati
- Inzaghi Berterima Kasih Diberi Pemain-pemain Baru
- Mourinho Sebenarnya Lebih Senang Torres Pindah ke Inter
- Inilah Alasan Mourinho Lepas Torres
- Ingin Kembali Moncer, Torres Akan Belajar Dari Inzaghi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56













