Allegri Ingin Hernanes Cetak Banyak Gol Bagi Juve
Editor Bolanet | 3 September 2015 16:58
Juventus sukses memboyong Hernanes dari Inter Milan pada hari terakhir bursa transfer musim panas kemarin. Ia dibeli dengan bandrol sekitar 11 juta Euro. Ia disebut dikontrak selama 3 musim dengan gaji 2,7 Euro per tahunnya.
Allegri pun memuji gelandang asal Brasil ini, terlebih kemampuannya cukup komplit dan memiliki pengalaman segudang. Ia pun tak ragu untuk memberikan tugas ekstra pada gelandang 30 tahun itu. Selain mengontrol lini tengah, ia juga diminta untuk bisa menyumbangkan banyak gol.
Saya mengharapkan banyak gol dari Hernanes. Kita berbicara tentang seorang pemain penting yang menjadi bagian dari timnas Brasil dan seorang pemain yang bakal tampil apik bagi kami, ujar Allegri pada Tuttosport.
Saya senang dengan kehadirannya karena ia berpengalaman, berkualitas, berteknik dan bisa gol datang dari kedua kakinya. Ia juga bisa mengambil tendangan bebas. Ia adalah perekrutan yang ekselen, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Hernanes Siap Emban Tugas Jadi Trequartista Juventus
- Hernanes Antusias Tampil di Liga Champions Bersama Juve
- Gabung Juventus, Hernanes Siap Unjuk Kemampuan
- Diisukan Tinggalkan Juve, Griezmann Beri Kabar Soal Pogba
- Marotta: Schalke Klub Misterius
- Kinerja Juve Terjun Bebas, Buffon Belum Mau Bicara
- Nilai Pogba Lebih Dari 100 Juta Euro
- Juara, Motivasi Hernanes Gabung Juventus
- Hernanes Datang Sebagai Trequartista
- Skuat Juventus di Liga Champions 2015-16
- Hernanes Bangga Perkuat Juventus
- Lemina Bertekad Bawa Juve Lebihi Prestasi Musim Lalu
- Lemina Optimis Bisa Berguna Bagi Juventus
- Hernanes Tinggalkan Inter Dengan 7 Gol & 10 Assist
- Hernanes Resmi Menjadi Pemain Juventus
- Selain Hernanes, Juventus Juga Dapatkan Mario Lemina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



