Allegri Pasang Badan Atas Kritikan Pada Lemina
Afdholud Dzikry | 5 April 2017 11:25
Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri memberikan pembelaan atas kritik yang dialamatkan kepada Mario Lemina terkait penampilannya melawan Napoli akhir pekan lalu.
Pada pertandingan yang berakhir imbang 1-1 itu, Lemina dimainkan Allegri sebagai sayap kanan. Dan performanya dinilai jauh dari harapan sebelum akhirnya digantikan Juan Cuadrado pada menit ke-61.
Jelang pertemuan melawan Napoli di leg kedua semifinal Coppa Italia tengah pekan ini, Allegri menyempatkan diri untuk membela anak asuhnya itu.
Lemina memiliki permainan yang baik pada pekan lalu, untuk fiturnya dan karakteristiknya sebagai pemain. Anda tak bisa meminta dari pemain yang bukan keahlian dan kualitas mereka, ujarnya.
Saya akan memberikan contoh tahun lalu saat Simone Padoin bermain di depan pertahanan, sekali di Roma, dua kali dan kemudian dikritik. Mereka membandingkannya dengan Andrea Pirlo, sambungnya.
Pirlo, selain fakta bahwa dia kelas dunia, memiliki karakteristik yang berbeda. Saya tak bisa meminta setiap pemain yang bermain di depan pertahanan untuk melakukan hal yang sama dengan Pirlo, dan saya tak bisa meminta Lemina melakukan hal yang sama seperti Juan Cuadrado, tambahnya.
Mereka pemain yang berbeda yang dibangun berbeda dalam arti fisik, dan di atas semua itu dalam hal teknis. Saya perlu mengevaluasi apa yang Lemina lakukan dalam peran sesuai karakteristiknya, dan dia telah melakukannya dengan baik, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





