Benatia: Tawaran Roma Tak Bisa Diterima
Editor Bolanet | 29 Mei 2014 09:58
Pemain asal Maroko tersebut merasa tidak dihargai oleh kubu Il Lupi. Pasalnya, ia tidak mendapatkan kenaikan gaji seperti yang ia inginkan. Meski tidak secara tegas menyebut akan pindah, Benatia jelas semakin memanaskan isu transfer dirinya di musim panas ini.
Sabatini memberi tahu saya bahwa ia senang dengan sikap yang saya tunjukkan dan siap melakukan pembicaraan dengan saya di akhir musim. Namun proposal yang mereka ajukan benar-benar tak bisa diterima, tutur Benatia menurut laporan La Gazzetta Dello Sport.
Kami meminta 4 juta namun saya bahkan tak mendapat 3 juta. Mereka memberi tahun saya: 'ini, beberapa Euro lagi.' Seperti anak kecil. Hanya begitu saja, pungkasnya.
Disebutkan bahwa agen Benatia dan perwakilan Barcelona sudah bertemu pada hari Senin lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














