Benatian Ucapkan Salam Perpisahan untuk Higuain
Dimas Ardi Prasetya | 2 Agustus 2018 21:19
Bola.net - - Bek Juventus Mehdi Benatia mengucapkan salam perpisahan kepada Gonzalo Higuain yang akan segera pindah ke AC Milan.
Higuain membela Juventus sejak tahun 2016. Ia dicomot dari rival Bianconeri yakni Napoli.
Selama bermain bersama Juventus, Higuain membantu Juve memenangkan dua trofi Scudetto secara beruntun. Ia juga membantu klub memenangkan dua total Coppa Italia.
Dalam kurun waktu dua tahun itu pula, Higuain sukses mencetak 55 gol dalam 105 pertandingan.
Bakal Pindah

Meski jadi andalan Juve, akan tetapi musim panas ini Higuain bakal segera cabut dari Turin. Ia akan menjadi bagian dari skuat Milan.
Perpindahan ini terjadi karena dipicu oleh aksi balik kucing Leonardo Bonucci ke Juventus. Selain itu kabarnya Higuain juga dilepas demi meringankan beban gaji klub.
Sebab Juve juga baru saja mendatangkan Cristiano Ronaldo. Sang superstar kabarnya digaji 30 juta euro per musimnya.
Ucapan Perpisahan

Selama bermain di Juve, bomber asal Argentina ini sepertinya menjalin pertemanan yang erat dengan Benatia. Jelang kepindahan Higuain, bek asal Maroko itu kemudian menuliskan ucapan perpisahan via akun Twitternya.
Kami saling mengalahkan dua kali di lapangan, kami bersenang-senang di luar lapangan dan kami berjuang bersama selama 2 tahun sehingga kami memenangkan apa yang kami inginkan - saya akan selalu mengingat Anda sebagai juara yang hebat, tulis Benatia.
Kabar baik terakhir adalah bahwa kita akan selalu dekat dan jadi kita akan sering bertemu satu sama lain, saya yakin. Terima kasih saudara. Pelukan besar!
Video Pilihan

AC Milan dikabarkan selangkah lagi mendapatkan Gonzalo Higuain dari Juventus.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

