Berlusconi Tak Suka Perekrutan Mancini
Editor Bolanet | 3 Februari 2010 14:00Namun langkah yang diambil oleh klub itu ternyata membuat situasi terbelah, dan sosok yang berseberangan kali ini adalah dengan . Sang wakil menyebut adalah sosok ideal yang diperlukan oleh Rossoneri.
Namun orang nomor satu mereka Silvio Berlusconi mengaku tidak terkesan dan cenderung tidak bisa menerima keputusan yang diambil wakilnya tersebut.
Sampai musim ini berakhir akan tinggal untuk membela pasukan Leonardo, memiliki opsi membelinya secara permanen di awal musim baru nanti dengan harga sebesar 3 Juta Euro.
"Saya sungguh tidak bisa mengerti kenapa langkah tersebut yang diambil," ucap tokoh utama Il Diavolo Rosso tersebut.
"Dia adalah seorang trequartista (playmaker), padahal yang saat ini kita butuhkan adalah seorang yang mampu menjadi penyelesai di depan gawang lawan,"
"Apalagi dia sudah jarang sekali bermain dalam waktu dua tahun ini, Saya sungguh tidak setuju dengan perekrutan ini dan saya juga telah menyampaikannya pada ." tutup sang perdana menteri Italia tersebut. (goal/bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Harga Kripto Hari Ini: Bitcoin Stabil Tinggi, Altcoin Bergerak Beragam
News 2 November 2025, 10:19
-
Spalletti Akui Juventus Punya Kebiasaan Buruk, Apa Itu?
Liga Italia 2 November 2025, 09:42
-
Spalletti dan Taktik Kejutan di Laga Pertamanya Bersama Juventus
Liga Italia 2 November 2025, 09:23
-
Amarah Dyche Meledak Usai Laga Nott Forest vs Man Utd: Wasit Beri MU Hadiah!
Liga Inggris 2 November 2025, 09:11
-
Hasil Nashville SC vs Inter Miami: Messi Terlambat Panas, The Herons Keok
Bola Dunia Lainnya 2 November 2025, 09:09
-
Rekap Hasil Serie A Tadi Malam: Juventus Menang di Debut Spalletti, Napoli Tertahan
Liga Italia 2 November 2025, 07:00
-
Rapor Pemain Real Madrid vs Valencia: Mbappe Bersinar, Carreras Beri Dampak Maksimal
Liga Spanyol 2 November 2025, 06:51
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36


