Blaise Matuidi Akui Sangat Ingin Gabung Juventus
Editor Bolanet | 4 September 2016 21:36
Nama Matuidi memang gencar diberitakan menjadi incaran Juventus di hari-hari terakhir bursa transfer. Namun, transfer ini batal lantaran PSG merasa masih membutuhkan jasa pemain internasional Prancis pada musim ini.
Ada permintaan yang konkret. Ya, pada saat itu saya memang ingin bergabung dengan Juventus, buka Matuidi.
Tapi klub memutuskan sebaliknya dan saya harus menerimanya. Ada fase yang sulit karena saya punya keinginan namun belum terpenuhi, sambung pemain berusia 29 tahun ini.
Matuidi lantas membantah kabar bahwa ia marah pada PSG karena dilarang ke Juventus. Ia juga menyebut hubungannya dengan pelatih Unai Emery baik-baik saja dan mereka saling percaya.
Saya tidak bahagia bersama PSG, jauh dari kenyataan. Ada pelatih baru dan saya tahu bahwa ia mempercayai saya dalam skemanya, tukas Matuidi. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








