Bonaventura Tegaskan Milan Siap Duel Dengan Inter
Editor Bolanet | 9 September 2015 22:05
Laga yang dikenal dengan sebutan derby della Madoninna itu akan berlangsung di markas Inter. Bagi Bonaventura, laga derby kali ini akan menjadi pengalaman keduanya. Ia senang bisa berpartisipasi di laga sebesar itu. Dan kali ini, ia berharap Rossoneri bisa keluar sebagai pemenang karena mereka sudah mempersiapkan diri dengan baik.
Kami melakukan yang terbaik untuk mempersiapkan diri menghadapi pertandingan penting ini. Derby pertama saya tahun lalu sungguh luar biasa. Rasanya sangat positif walau hasilnya hanya imbang. Sekarang saya berharap bisa menang pada laga hari Minggu tersebut, ujarnya pada Milan Channel.
Bonaventura juga mengatakan, Milan sebenarnya masih dalam proses untuk membangun kekompakan di antara pemain-pemain baru dan pemain-pemain lamanya. Namun sekali lagi menegaskan timnya bakal siap menghadapi rival sekotanya tersebut.
Di masa-masa awal, tim ini harus berbaur lebih dulu. Anda harus mengenal rekan-rekan setim Anda. Namun saya rasa laga hari Minggu ini akan menjadi tes yang bagus. Tapi bagaimanapun, kami sudah siap, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Derby Milan, Pelatih Sampdoria Dukung Inter
- Ambrosini: Derby Milan Takkan 0-0
- Rami: Liga Champions Impian Setiap Pemain
- Inter vs Milan, 4-3-3 vs 4-3-2-1
- Ljajic Siap Tempur Untuk Derby Milan
- Jovetic Bisa Jadi Penentu Derby
- Zaccheroni Nilai Kualitas Milan di Bawah Inter
- Takhta Juventus Dalam Ancaman Serius
- Thohir dan Berlusconi Absen di Derby
- Ancelotti: Saya Suka Liga Champions
- Thiago Silva Sarankan Milan Datangkan Dua Pemain Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









