Boyong Ramsey, Juventus Siapkan Gaji 11,7 Juta Euro
Ari Prayoga | 19 November 2018 01:43
Bola.net - - Raksasa Serie A, Juventus dikabarkan tengah menyiapkan tawaran dengan nominal gaji menggiurkan untuk memboyong gelandang Aaron Ramsey dari Arsenal.
Sejak tahun lalu sudah banyak beredar kabar mengenai rumor masa depan Ramsey. Sang pemain kabarnya tidak kunjung menambah masa baktinya di London Utara yang akan habis pada musim panas tahun depan.
Namun setelah proses negosiasi yang berlarut-larut, Arsenal memastikan tidak memperpanjang masa bakti Ramsey. Alhasil sang pemain akan meninggalkan Emirates Stadium di musim panas nanti sebagai pemain gratisan.
Ambisi Juventus
Dilansir The Sun, Juventus nampaknya sangat berambisi untuk bisa mendapatkan tanda tangan Ramsey secara gratis pada musim panas tahun depan.
Juve kabarnya bersedia memberi gaji senilai 11,7 juta euro atau setara dengan 10,4 juta poundsterling atau hampir 200 miliar rupiah per musim kepada Ramsey.
Di Juventus, Ramsey kabarnya akan mendapat kontrak selama empat musim dengan nilai gaji mencapai 200 ribu poundsterling per pekan.
Siap Negosiasi
Ramsey sendiri bisa menggelar negosiasi dengan klub luar Inggris mulai Januari mendatang. Ia pun bisa menyepakati perjanjian prakontrak dengan calon klub barunya.
Selain Juve, Ramsey kabarnya juga tengah diincar klub raksasa Bundesliga, Bayern Munchen. Perwakilan Bayern diyakini memantau aksi Ramsey dalam laga UEFA Nations League antara Wales kontra Denmark kemarin.
Bayern diklaim masih sangat yakin bisa mengamankan servis Ramsey. Meski demikian, tawaran gaji menggiurkan dari Juventus bisa jadi membuat pemain 27 tahun itu memilih untuk merapat ke Turin.
Video Menarik
Para Warganet mulai geram dengan hasil minor yang diterima Timnas Indonesia di Piala AFF 2018 dan menginginkan Ketum PSSI, Edy Rahmayadi mundur.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
LATEST UPDATE
-
Ketika Ketajaman Lautaro Martinez Sama Sekali Tak Terlihat
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:12
-
Inter di Puncak Klasemen, Tapi Tumpul Saat Big Match: Alarm Scudetto Mulai Berbunyi?
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:06
-
Bek Inter Milan Tampil di Bawah Standar pada Laga Krusial
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:03
-
AC Milan dan Pentingnya Fleksibilitas Taktik
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:56
-
2 Fondasi Utama AC Milan Mulai Goyah
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:44
-
Pep Guardiola Tak Bisa Tidur Jelang Duel Panas Newcastle vs Man City di Carabao Cup
Liga Inggris 12 Januari 2026, 21:13
-
Trofi Juara yang Terasa Indah buat Barcelona
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 20:49
-
Raphinha, Pembeda di Panggung Besar
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 20:41
-
Sedikit Rasa Pahit dari Kemenangan Manis Barcelona
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 20:30
-
Live Streaming Juventus vs Cremonese - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 12 Januari 2026, 19:45
-
Live Streaming Liverpool vs Barnsley - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 12 Januari 2026, 19:45
-
Barcelona: Laga yang Dilewatkan Frenkie de Jong usai Kartu Merah di Final Supercopa
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 19:16
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55



