Buffon Senang Tak Harus Putuskan Masa Depan Pogba
Editor Bolanet | 15 Februari 2015 16:41
Nama Pogba musim ini semakin mentereng di dunia sepakbola, terutama Eropa. Maklum saja, di usianya yang masih di angka 21, ia sudah menjadi andalan bagi Juventus dan Timnas Prancis. Ia bahkan diberi label sebagai salah satu gelandang terbaik Eropa dan dunia saat ini.
Belakangan, muncul rumor bahwa akan ada klub yang bersedia menebusnya dari Juve dengan bandrol mencapai 100 juta Euro. Ketika diwawancara oleh Sky Italia, apakah ia akan menjual Pogba jika diberi tawaran sebesar itu, Buffon menjawab dengan diplomatis.
Saya senang bahwa saya tak harus membuat keputusan itu. Mereka yang membuat keputusan itu akan tahu apa yang terbaik bagi tim ini, bagi klub dan juga bagi pemain itu sendiri, jawab pemain 37 tahun tersebut.
Kita lihat saja apakah jika pemasukan sebesar itu bisa membantu klub mendatangkan pemain yang bisa mengisi posisi yang ditinggalkannya. Sebelum membuat sebuah keputusan, klub harus mempertimbangkannya dari semua sisi. Saya rasa seseorang sudah mulai memperhitungkan hal tersebut, imbuh Kapten Bianconeri ini. [initial]
Baca Juga:
- 70 Juta Euro, Juventus Siap Lepas Pogba
- Nedved Dinginkan Rumor Pogba ke Real Madrid
- Incar Gundogan, Juve Siap Lepas Pogba ke Madrid?
- Juve Mau Oscar Gantikan Pogba
- Emerson: Jangan ke Madrid Pogba, Di Sana Tak Semuanya Indah
- Raiola: Kalahkan Harga Ronaldo, Pogba Adalah 'Mona Lisa' Sepakbola
- 'Tak Perlu Secerdas Einstein Untuk Tahu Bagusnya Kualitas Pogba'
- Ditawar City, Pogba Bakal Pecahkan Rekor Di Maria
- Agen Klaim Pogba Diperebutkan Enam Klub
- Mr. Trap: Pogba Bukan Messi, Jual Saja Juve!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








