Cagliari vs AC Milan, Pembuktian Status Favorit Juara Rossonerri
Serafin Unus Pasi | 18 Januari 2021 21:40
Bola.net - Manajer Timnas Italia, Roberto Mancini mengaku antusias melihat laga AC Milan kontrak Cagliari. Ia menyebut laga ini akan menjadi pembuktian Rossonerri sebagai calon juara Serie A.
Dini hari nanti, AC Milan akan bertandang ke Sardinia. Mereka akan menantang Cagliari di pertandingan giornata ke-18 Serie A.
Jika Milan bisa menang di laga ini, maka mereka akan menjauh dari kejaran Inter Milan. Mereka akan kokoh di puncak klasemen dengan raihan 48 poin.
Mancini mengaku cukup terkejut melihat Milan yang masih konsisten memimpin di puncak klasemen. "Saya rasa mereka [Milan] telah menemukan harmoni dalam tim mereka," buka Mancini kepada Domenica Sportiva.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Konsistensi Bagus
Mancini mengaku kagum dengan konsistensi yang ditunjukkan Milan di sepanjang musim ini.
Ia menilai Rossonerri sukses mempertahankan posisi mereka di puncak dengan skuat mereka yang masih sangat muda.
"Milan adalah tim muda. Pada awlanya saya mengira mereka tidak lama berada di puncak klasemen, namun hingga saat ini mereka masih menjadi pemuncak klasemen dan itu luar biasa."
Laga Krusial
Menurut Mancini, laga kontra Cagliari itu akan menjadi laga yang krusial bagi MIlan.
Ia menilai jika Milan sanggup menang di laga ini, maka mereka sukses membuktikan bahwa mereka layak berada di puncak klasemen.
"Jika mereka menang melawan Cagliari, mereka akan menjadi penantang gelar yang serius hingga akhir musim nanti." ujarnya.
Pincang
Milan mengunjungi markas Cagliari tanpa dua pemain terbaik mereka.
Theo Hernandez dan Hakan Calhanoglu harus absen di laga ini karena positif mengidap COVID-19.
(Domenica Sportiva)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




