Cannavaro Timbang Kemungkinan Pindah ke Inter
Editor Bolanet | 17 Oktober 2013 10:24
Adik dari Fabio Cannavaro tersebut kalah bersaing dengan dua bek tengah pilihan Benitez, Raul Albiol dan Miguel Britos. Oleh karena itulah, rumor kepindahan Cannavaro dari San Paolo di bursa transfer musim dingin semakin menguat.
Salah satu klub yang dikabarkan tengah memburu Cannavaro adalah . Sang agen, Gaetano Fedele saat dikonfirmasi tentang hal ini memberikan jawaban yang ambigu.
Paolo memiliki situasi yang sama dengan Daniele De Rossi musim lalu. Benitez memilih pemain lain dan bermain dengan caranya sendiri. Klien saya tidak bahagia, namun tetap bersikap profesional, ungkap Fedele dalam wawancara dengan Sportmediaset.
Apa yang akan terjadi nantinya? Kami tak bisa mengatakannya, dalam sepakbola segalanya bisa berubah dalam hitungan detik. Saya tak ingin berkomentar tentang minat inter, namun musim panas lalu kami memang sempat bernegosiasi.
Cannavaro telah bermain bagi Il Partenopei sejak tahun 2006, saat Napoli masih berkecimpung di Serie B dan menjadi sosok tak tergantikan di lini belakang dalam tujuh tahun terakhir. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








