Cosmi Dukung Juve Untuk Pertahankan Scudetto
Editor Bolanet | 21 Agustus 2012 16:32
Berbicara kepada TMW, Cosmi percaya jika Juve mempunyai peluang besar untuk mempertahankan tahta Serie A jelang digulirnya musim baru. Tim mana yang bisa memenangkan Serie A musim ini? Saya rasa Juventus mempunyai peluang yang paling besar, ucap Cosmi.
Sementara AC Milan kehilangan dua bintang utama mereka, Zlatan Ibrahimovic dan Thiago Silva yang menyeberang ke PSG. Meski begitu, Cosmi yakin jika Rossoneri salah satu kandidat kuat peraih Scudetto musim ini.
AC Milan, Inter, Roma dan Napoli semuanya mempunyai peluang untuk perebutan Scudetto. Tetapi yang favorit masih tetap Juventus, pungkasnya. (tmw/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Monaco vs Juventus: Sama Kuat, Kedua Tim Melangkah ke Babak Play-off
Liga Champions 29 Januari 2026, 06:13
-
Live Streaming Monaco vs Juventus - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:04
-
Tempat Menonton Monaco vs Juventus: Jadwal, Live Streaming, dan Tayang di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 17:30
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 29 Januari 2026
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:45
-
Gagal Daratkan En-Neysri, Juventus Kejar Penyerang Manchester United Ini?
Liga Italia 28 Januari 2026, 10:41
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 31 Januari 2026
Voli 31 Januari 2026, 09:44
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Keempat di Gresik, 29 Januari-1 Februari 2026
Voli 31 Januari 2026, 09:16
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2026
Otomotif 31 Januari 2026, 09:15
-
Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2026
Otomotif 31 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Lengkap Thailand Masters 2026, 29 Januari-1 Februari 2026
Bulu Tangkis 31 Januari 2026, 08:32
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 31 Januari - 3 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 08:06
-
Prediksi Cremonese vs Inter 2 Februari 2026
Liga Italia 31 Januari 2026, 06:19
-
Prediksi Liverpool vs Newcastle 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Elche vs Barcelona 1 Februari 2026
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 00:59
-
Proliga 2026: Jakarta Pertamina Enduro Bangkit di Saat Tepat, Medan Falcons Jadi Korban
Voli 30 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30





