Daftar Panjang Peminat Jasa Totti
Editor Bolanet | 20 April 2016 17:36
Leicester City adalah klub pertama yang mendeklarasikan ketertarikan pada Totti. The Foxes yakin Totti bisa membawa banyak pengaruh positif pada mereka yang musim depan akan bermain di Liga Champions.
Beberapa saat kemudian ketertarikan juga datang dari Major League Soccer (MLS). Adalah klub New York Cosmos yang menyatakan ingin memakai jasa kapten Roma tersebut.
Seperti ditulis oleh Il Tempo, daftar klub peminat jasa Totti kini semakin panjang. Hal tersebut menyusul datangnya tawaran dari dua klub asal benua Asia.
Dua klub tersebut yakni dari UEA dan satu klub dari Jepang. Tidak disebutkan secara spesifik klub Jepang mana yang dimaksud. Namun, kabarnya kedatangan Totti lebih dikarenakan fans sang pemain yang banyak di negeri Samurai. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00 -
Kritik Brutal Stefano Pioli: VAR Itu Mendorong Pemain Jadi Suka Diving dan Akting
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:53
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04