Data dan Fakta Serie A: Inter Milan vs Juventus
Editor Bolanet | 15 Mei 2015 19:40
Menjalani pertandingan tersebut, Si Nyonya Tua tentunya tak ingin meremehkan. Sebab, dominasi Juve harus tetap tampak dominan ketika menjalani Derby seperti ini. Catatan tak terkalahkan di kandang Inter sejak 2010 harus tetap terjaga.
Sementara itu, bagi tuan rumah, laga ini bukan saja laga derby. Pasukan Roberto Mancini masih menargetkan kemenangan di sisa musim ini, agar asa melaju kompetisi Eropa musim depan tetap terjaga. Inter hanya perlu mengumpulkan tiga poin untuk mendapatkan tiket Liga Europa.
Inilah data dan fakta sebelum berlangsung laga yang akan dimulai pada pukul 23.00 WIB besok.
Pertemuan kali ini akan menjadi laga yang ke 164 bagi dua tim: Juventus menang 77 kali dan Inter 45 kali.
Dalam 9 pertandingan terakhir melawan Juve, Inter hanya pernah menang 1 kali.
Inter selalu mencetak satu gol dari empat pertemuan terakhir dengan Juventus.
Mauro Icardi selalu mencetak gol dalam 4 pertandingan lawan Juve di Serie A.
Juventus tak terkalahkan di kandang Inter sejak bulan April tahun 2010.
Giorgia Chiellini mencetak dua gol melawan Inter di kompetisi Serie A, yang terakhir terjadi pada bulan Februari 2014.[initial]
(ws/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








