Data dan Fakta Serie A: Parma vs Juventus
Editor Bolanet | 10 April 2015 18:02
Kemenangan atas Parma akan semakin membuat Bianconeri mendekati gelar scudetto keempat mereka secara beruntun. Juve sendiri kini unggul 14 angka atas saingan terdekatnya di papan klasemen, AS Roma.
Berikut data dan fakta yang mengiringi laga Parma kontra Juventus selengkapnya.
Dari 46 pertemuan antara Parma dan Juventus di Serie, Juve mencatatkan 21 kemenangan, sementara Parma hanya 9.
Parma hanya meraih dua angka dari tujuh pertemuan terakhir kontra Juve di Serie A.
Di pertemuan pertama musim ini, Parma harus menyerah 7-0 di markas Juve sekaligus menjadi kekalahan terbesar Gialloblu di Serie A.
Juventus sukses memenangi empat laga terakhir di Serie A tanpa sekalipun kebobolan.
Parma menjadi target favorit Andrea Pirlo di Serie A, dengan mencetak 8 gol dari 26 laga.
Preview dan prediksi laga ini selengkapnya bisa disimak di sini. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













