De Boer: Inter Punya Sejarah dan Nama Besar
Editor Bolanet | 17 Agustus 2016 14:32
Menurut de Boer, Inter sangat identik dengan persepakbolaan Italia.
Saya dihubungi seminggu sebelum tanda tangan kontrak, oleh agen saya. Saya katakan pada mereka kalau saya bersedia, karena proyek Nerazzurri begitu menarik. Kami lalu bertemu dan semua tuntas dalam waktu singkat, papar de Boer seperti dikutip Football Italia.
Inter merepresentasikan tradisi dan Italia. Jika Anda berpikir tentang persepakbolaan Italia, pasti ada tiga tim yang langsung muncul di benak Anda: Inter, AC Milan dan .
Selain itu, sejumlah pemain hebat asal Belanda juga pernah berkiprah di Italia: Wim Jonk dan Dennis Bergkamp di satu sisi (Inter), Marco van Basten, Frank Rijkaard dan Ruud Gullit di sisi lainnya (Milan).
Nilai prestisius Biscione memengaruhi pilihan saya. Saya ingin jadi bagian dari sejarah hebat ini, imbuhnya.
De Boer sudah melalui pertandingan pertamanya sebagai pelatih Inter dengan gemilang. Dia membawa Inter menekuk Celtic 2-0 di turnamen pramusim International Champions Cup lewat gol-gol Eder dan Antonio Candreva. [initial]
Klik Juga:
- Season Preview 2016-2017: AC Milan, Restart
- Season Preview 2016-2017: Juventus Pertegas Status
- Season Preview 2016-2017: Juventus Scudetto Lagi?
- Mancini dan Pelatih Yang Pergi Sebelum Musim Baru Bergulir
- Season Preview 2016-2017: AS Roma Bosan Jadi Penantang!
- Candreva dan Pemain Inter Yang Direkrut Dari Lazio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






