Del Piero: Juventus Belum Punya Simbol
Editor Bolanet | 28 Desember 2015 23:50
Del Piero sendiri bukan sosok sembarangan di Juventus. Ia memiliki tempat yang spesial di klub asal kota Turin ini. Selama bertahun-tahun, pemain yang mengenakan kostum 10 di Juventus ini sudah menjadi ikon kebesaran klub.
Saya pikir Juve masih mencari simbol, setidaknya untuk masa depan. Sampai sekarang, itu tak terelakkan lagi mereka terlalu bergantung pemain senior, buka Del Piero kepada Football Italia.
Mereka fundamental, paling tidak dalam hal kepribadian: [Gianluigi] Buffon, [Giorgio] Chiellini, [Claudio] Marchisio, serta [Leonardo] Bonucci dan [Andrea] Barzagli. Sekarang mereka masih memimpin tim.
Bagi sosok 41 tahun ini, menjadi simbol klub bukan perkara yang mudah. Selain memiliki skill mumpuni, sang pemain juga harus memiliki kepribadian yang bagus.
Pogba? Paul adalah pemain dengan bakat besar. Tapi nomor 10 jauh lebih dari sekedar ekspresi teknik. Ini sesuatu yang lebih rumit dan terstruktur. Tapi Pogba bisa sampai di sana. Kami hanya harus memberinya waktu untuk mencoba, tukas Del Piero. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








