Detail Harga dan Kontrak Ronaldo di Juventus
Editor Bolanet | 11 Juli 2018 00:28
Ronaldo saat ini masih berlibur di Yunani bersama keluarga dan teman-temannya. Presiden Juve, Andrea Agnelli, sampai menyusul ke Yunani dengan pesawat pribadi untuk menemui sang superstar.
Di pihak lain, Giuseppe Marotta dan Fabio Paratici bekerja secara intensif dengan Jorge Mendes untuk meyakinkan Florentino Perez agar transfer segera terwujud. Upaya di semua sisi ini sukses mendaratkan Ronaldo ke Turin. (bola/hsw)
Detail Transfer

Juventus mengumumkan kesepakatan dengan Real Madrid mengenai transfer Cristiano Ronaldo Dos Santos Aveiro. Kesepakatan dicapai dengan harga 100 juta euro, dibayarkan dalam dua tahun finansial. Selain itu, Juve juga harus membayar kontribusi solidaritas sesuai aturan FIFA sebesar 12 juta euro.
Juventus dan Ronaldo telah menandatangani kontrak berdurasi empat musim, sampai 30 Juni 2022.
Saham Juve Melonjak

Dalam satu pekan terakhir, saham Juventus secara keseluruhan sudah naik sekitar 35 persen. penghitungan ini dimulai sejak rumor Ronaldo ke Juve mulai menguat pada Senin, 2 Juli silam.
Saham Juve mencapai angka tertinggi pada 10 Mei 2017, ketika nilai mereka mencapai 0,9655 euro per lembar saham. Saat ini, saat bursa ditutup dan Ronaldo belum resmi diumumkan, saham Juve sudah mencapai 0.898 euro per lembar saham.
Sebagai gambaran, satu pekan lalu, harga saham Juve hanya 0.666 euro per lembar.
Video Menarik Juventus

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



