Dilirik Arsenal dan PSG, Lorenzo Insigne Cuek
Editor Bolanet | 4 Januari 2016 00:07
Ihwal penolakan Insigne kepada dua raksasa sepakbola tersebut, berikut pernyataan dari sang agen, Antonio Ottanio.
PSG dan Arsenal adalah satu klub papan atas dunia dan minat mereka tentu saja sangat menarik, tapi untuk saat ini Insigne hanya berpikir tentang Napoli saja, buka sang agen kepada Radio Kiss Kiss Napoli.
Sebuah musim yang hebat bisa menjadi kunci untuk bisa mencapai tujuan pada tahun ini. Mengamankan tiket untuk bisa bermain di kompetisi Eropa musim depan dan tentu saja tujuan dengan timnas Italia, sambungnya.
Kemungkinan Insigne untuk meninggalkan klub yang pernah diperkuat oleh Diego Maradona ini memang cukup sempit. Dalam beberapa pernyataan sebelumnya, ia dengan lantang mengatakan ingin bertahan di Napoli. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04