Ditahan Frosinone, Boban Kritik Kinerja Milan
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 23:06
AC Milan menjalani laga dramatis kontra Frosinone pada pekan ke-36 Serie A di Stadion San Siro (1/5). Diwarnai dengan dua tendangan penalti, Rossoneri akhirnya hanya mampu bermain imbang 3-3 lawan Frosinone.
Brocchi menolak anggapan bahwa timnya bermain berantakan. Namun ia juga mengatakan tiga gol yang bersarang di gawang Milan tak ada hubungannya dengan skema permainan. Boban pun mengkritik permainan Rossoneri.
Saya tak melihat adanya hal positif tentang tertinggal 2-0 dan 3-1 dan bisa menyamakan kedudukan dengan dua penalti yang aneh, ujarnya pada radio Anch'io Sport.
Boban lantas menambahkan bahwa keterpurukan Milan saat ini terjadi karena adanya masalah di manajemen tim tersebut. Hanya saja ia belum tahu apa masalah tersebut.
Jika kita melihat ke atas (pada para petinggi klub) ada drama yang belum terungkap dan hal itu memengaruhi Milan, yang tak laga berada di tempat yang seharusnya setelah menjalani kesuksesan selama 30 tahun, cetusnya. [initial]
Baca Juga:
- Boban Minta Maldini Gantikan Brocchi
- Dikejar Barca, Nolito Justu Merapat ke Milan
- Diincar Madrid, Liverpool, Milan, Biglia Bakal Perpanjang Kontrak
- Kesetiaan Maldini Pada Milan Berbuah Penghargaan di San Mames
- Brocchi: Milan Tak Boleh Kebobolan 3 di San Siro
- Zambrotta: Ini Bukan Lagi Balotelli Yang Kita Kenal
- Tak Ada Senyuman di AC Milan
- Bantah Rumor Pellegrini, AC Milan Ingin Brocchi Bertahan
- Highlights Serie A: AC Milan 3 - 3 Frosinone
- Hasil Pertandingan AC Milan vs Frosinone: Skor 3-3
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







