Donnarumma: Gelar Pertama bersama Milan Tak Akan Terlupakan
Haris Suhud | 24 Desember 2016 19:48
Bola.net - - Gianluigi Donnarumma mengatakan tak akan bisa melupakan gelar pertamanya yang baru saja diraih bersama AC Milan. Ya, tim berjujuk Rossoneri ini baru saja menjuarai Supercoppa Italiana setelah mengalahkan Juventus di partai final, Jumat .
Donnarumma yang bermain sepanjang pertandingan membuat penyelamatan penting selama 120 menit sehingga membuat skor tetap bertahan imbang 1-1. Di babak adu penalti, kiper 17 tahun tersebut menjadi penentu kemenangan karena menghentikan tendangan Paolo Dybala dan membuat timnya menang dengan skor akhir 3-4.
Skuat Milan sudah kembali ke Italia dengan selamat pada pukul 5.30 am waktu setempat. Di depan fans yang menyambutnya di bandara, Donnarumma mengungkapkan kebahagiannya.
Ini adalah perasaan yang sangat luar biasa dan saya tak akan melupakannya, kata Donnarumma seperti dikutip Football italia.
Saya mencium logo Milan di kaos [setelah pertandingan] karena saya punya hubungan dekat dengan Milan, ini adalah tim yang selalu saya dukung sejak kecil dan merasa terhormat mengenakan jersey ini, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
-
Derby Manchester Old Trafford: 5 Pelajaran di Balik Hasil Duel Man Utd vs Man City
Liga Inggris 17 Januari 2026, 23:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








