Dzeko Targetkan Scudetto Dalam Waktu Dua Tahun
Afdholud Dzikry | 14 November 2017 12:06
Bola.net - - Penyerang AS Roma, Edin Dzeko mengatakan bahwa dirinya memberikan target pribadi untuk membawa Giallorossi meraih scudetto.
Sempat kesulitan di awal-awal kedatangannya ke Roma, Dzeko kini menjelma menjadi salah satu penyerang paling berbahaya di Serie A. Namun pencapaian pribadi dalam urusan gol itu dirasa Dzeko kurang lengkap tanpa raihan gelar juara Serie A bagi Roma.
Musim lalu, Roma hanya mampu finish di posisi dua klasemen akhir Serie A di bawah Juventus, di mana Dzeko mencetak 39 gol di semua kompetisi.
Saya masih punya dua tahun untu membawa Scudetto ke Roma, ujarnya.
Meskipun lebih seimbang musim ini, Juventus tetap menjadi favorit. Mereka selalu menang dan mereka menghabiskan 90 juta euro untuk Higuain, sambungnya.
Dzeko kemudian juga mengatakan bahwa dia sudah tak sabar untuk bermain lagi di Derby della Capitale melawan Lazio akhir pekan ini.
Kami memiliki derby pada akhir pekan ini. Bagi yang belum mengalaminya, sulit untuk mengerti. Bila anda menang untuk fans, hidup menjadi lebih indah, tambahnya.
Dan juga tak ada lagi protes suporter, jadi saya akan mengalami pengalaman derby terpanas. Sangat menyedihkan memainkan pertandingan ini di stadion yang semi kosong, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








