El Shaarawy: Handanovic Luar Biasa
Editor Bolanet | 25 Februari 2013 20:00
El Shaarawy sempat membuat Milan unggul terlebih dahulu melalui golnya di babak pertama. Selain gol tersebut, Rossoneri sebenarnya memiliki sejumlah peluang untuk bisa menggandakan keunggulan melalui Mario Balotelli. Akan tetapi. kecemerlangan Handanovic membuat peluang tersebut gagal berbuah gol.
Berkat penampilan luar biasanya tersebut, El Shaarawy pun menyempatkan diri untuk memuji kiper Milan tersebut.
Pada babak pertama, kami menciptakan banyak peluang namun Handanovic bermain luar biasa dan juga melakukan sejumlah penyelamatan gemilang, puji El Shaarawy.
Setelah berkali-kali gagal menambah gol, Milan malah harus rela mengakhiri laga dengan hasil imbang setelah Inter sukses menyamakan kedudukan melalui Ezequiel Schelotto. (sw/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
-
Terungkap! Rasmus Hojlund Ternyata Tolak AC Milan dan Pilih Napoli Gara-Gara Hal Ini
Liga Italia 17 Januari 2026, 16:06
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










