Gabung Juventus, Teun Koopmeiners Pilih Nomor Punggung 'Pangeran Turin'
Serafin Unus Pasi | 28 Agustus 2024 19:10
Bola.net - Ada informasi baru seputar transfer Teun Koopmeiners di Juventus. Ia dikabarkan sudah memilih nomor punggung yang akan ia kenakan di klub asal Turin tersebut.
Seperti yang sudah diketahui, Koopmeiners akan bergabung dengan Juventus. Si Nyonya Tua berhasil mencapai kesepakatan dengan Atalanta untuk transfer gelandang Timnas Belanda tersebut.
Saat ini Koopmeiners sedang berada di Turin. Ia sedikit lagi akan menuntaskan kepindahannya ke Si Nyonya Tua
Romano baru-baru ini mendapatkan bocoran terkait nomor punggung yang akan dikenakan Koopmeiners. Ia dikabarkan akan mewarisi nomor punggung yang cukup ikonik di Juventus.
Berapa nomor punggung tersebut? Simak selengkapnya di bawah ini.
Pangeran Turin

Menurut bocoran Romano, nomor punggung yang dipilih Koopmeiners di Juventus adalah nomor punggung 8.
Nomor punggung ini cukup ikonik di Juventus. Nomor ini lekat dengan sosok Claudio Marchisio yang dijuluki sebagai Sang Pangeran Turin.
Jadi Koopmeiners diharapkan nantinya bisa menjadi pemain yang berpengaruh seperti Marchisio di skuad Si Nyonya Tua.
Lagi Tes Medis

Koopmeiners sendiri saat ini dilaporkan sudah berada di Turin.
Ia sedang menjalani tes medis di Juventus. Proses ini akan memakan waktu hingga beberapa jam ke depan.
Sehingga dalam waktu dekat ini Juventus bisa memperkenalkan sang gelandang sebagai pemain baru mereka.
Gelandang Ketiga

Koopmeiners sendiri merupakan gelandang ketiga yang didaratkan Juventus di musim panas ini.
Sebelumnya Juventus telah mengamankan jasa Douglas Luiz dan Khephren Thuram untuk memperkuat lini tengah mereka.
Klasemen Serie A
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:52
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Prediksi Cremonese vs Inter 2 Februari 2026
Liga Italia 31 Januari 2026, 06:19
-
Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
Liga Italia 30 Januari 2026, 17:53
LATEST UPDATE
-
Langkah Popsivo ke Final Four Proliga 2026 Terbuka Usai Tumbangkan Livin Mandiri
Voli 31 Januari 2026, 21:32
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
-
Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 21:10
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Tetap Juara Grup A Meski Imbang Lawan Irak
Tim Nasional 31 Januari 2026, 20:57
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
-
Tempat Menonton Leeds vs Arsenal, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:30
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



