Gaji Satu Skuat Frosinone Cuma Sepertiga Gaji Seorang Cristiano Ronaldo
Gia Yuda Pradana | 22 September 2018 19:10
- Tim promosi Frosinone akan menjamu juara bertahan Juventus pada giornata 5 Serie A 2018/19, Senin (24/9). Dari segi kualitas skuat dan kekuatan finansial, kedua tim ini berada di level yang benar-benar berbeda.
Sebagai gambaran, gaji satu skuat Frosinone bahkan cuma sepertiga dari gaji seorang Cristiano Ronaldo.
Ronaldo, 33, bergabung dengan Juventus dari Real Madrid di awal musim 2018/19. Bintang Portugal itu direkrut dengan nilai transfer mencapai €100 juta dan dikontrak selama empat tahun ke depan.
Seperti dilansir Football Italia, Ronaldo digaji sangat mahal oleh sang kampiun Italia. Per tahun, dia mendapatkan sekitar €31 juta, tertinggi di Serie A.
Bagaimana besaran gaji Ronaldo itu dibandingkan dengan Frosinone? Siapa pula pemain dengan gaji tertinggi di Frosinone?
Scroll terus ke bawah.
Tiga Kali Lipat
Anggaran gaji Frosinone untuk musim 2018/19 ini 'hanya' sekitar €11 juta. Dibandingkan gaji Ronaldo yang mencapai €33 juta per musim, angka itu hampir tak ada apa-apanya.
Gaji Ronaldo seorang saja tiga kali lipat lebih besar daripada gaji seluruh pemain di skuat Frosinone.
Dari semua pemain Frosinone, satu yang menerima gaji paling tinggi adalah Joel Campbell. Pemain tim nasional Kosta Rika itu menerima gaji €850 ribu PER MUSIM.
Sebagai perbandingan, Ronaldo menerima €646 ribu PER MINGGU di Turin.
Video Menarik
Petinju kelas berat asal Inggris, Anthony Joshua mencoba mengikuti cara latihan Cristiano Ronaldo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






